SERABI

Serabi atau surabi adalah jajanan pasar tradisional berupa kue dadar yang mirip dengan cucur, terbuat dari tepung beras, santan, dan parutan kelapa. Sebagian besar dari Anda mungkin hanya mengenal jenis serabi manis tradisional, meskipun ada juga versi gurihnya lho. Biasanya kue ini menjadi oleh-oleh khas kota Solo atau kota Bandung.



Saat ini, banyak kota juga membuka toko seperti kedai atau warung yang hanya menjual serabi sebagai hidangan utama. Biasanya untuk hangout bersama teman atau keluarga. Dengan munculnya serabi, kesan serabi sebagai jajanan tradisional Indonesia yang sudah lama ada di mata anak muda sekarang semakin berkurang.



Sumber : https://www.gramedia.com/best-seller/kue-tradisional/

Komentar

Postingan populer dari blog ini

KUE PUTU JAJANAN PASAR DENGAN ISIAN GULA JAWA

ONDE ONDE YANG DIBALUTI OLEH WIJEN

KUE TALAM DENGAN PADUAN MANIS DAN GURIH